Author name: Pondok Shabran

Pondok Shabran Gelar Kembali Program Mubaligh Hijrah

Program mubaligh hijrah Pondok Hajjah Nuriyah Shabran kembali digelar. Program tahunan yang dilaksanakan setiap bulan ramadan ini sempat ditiadakan pada tahun 2020 lalu, lantaran pandemi Covid-19 yang tak kunjung mereda. Rizqi Febri Andika ketua panitia mubaligh hijrah 2021, imengatakan bahwa kegiatan rutin tahunan pondok shabran ini sempat ditiadakan dan pada tahun ini tidak diwajibkan bagi […]

Pondok Shabran Gelar Kembali Program Mubaligh Hijrah Read More »

Sambut Ramadan, Pondok Shabran Gelar Pelatihan Dai Multimedia

Siapkan Bekal Dakwah Melalui Pelatihan Dai, Pondok Shabran menggelar Pelatihan Dai secara offline sebagai bekal mahasantri dalam program mubaligh hijrah ke berbagai tempat selama ramadan. Pelatihan ini bertempat di ruang seminar Pondok Shabran Senin, (12/04/2021). Mutoharun Jinan selaku Direktur Pondok Shabran mengatakan bahwa pelatihan dai ini merupakan kegiatan rutin yang diadakan setiap tahunnya. Mubaligh hijrah

Sambut Ramadan, Pondok Shabran Gelar Pelatihan Dai Multimedia Read More »

Pondok Shabran Gelar Pelatihan Shabran Farm

Pondok Hajjah Nuriyah Shabran gelar acara Shabran Farm. Acara ini dihadiri 30 mahasantri dan bertempat di Ruang Seminar Pondok Shabran. Adapun sebagai pembicara dalam acara ini adalah Dr Ari Anshori M Ag. Senin, (5/3/2021). Acara Shabran Farm dibuka oleh Direktur Pondok Shabran, Dr Mutoharun Jinan M Ag. Dalam sambutanya dia mengemukakan, alasan utama diadakan pelatihan

Pondok Shabran Gelar Pelatihan Shabran Farm Read More »

Hati Keras dan Membatu

(Anggi Mahendra) KHUTBAH PERTAMA إِنّ الْحَمْدَ ِللهِ نَحْمَدُهُ وَنَسْتَعِيْنُهُ وَنَسْتَغْفِرُهُ وَنَعُوْذُ بِاللهِ مِنْ شُرُوْرِ أَنْفُسِنَا وَسَيّئَاتِ أَعْمَالِنَا مَنْ يَهْدِهِ اللهُ فَلاَ مُضِلّ لَهُ وَمَنْ يُضْلِلْ فَلاَ هَادِيَ لَهُ الحمد لله رب العالمين القائل : قُلْ اِنَّ الْمَوْتَ الَّذِيْ تَفِرُّوْنَ مِنْهُ فَاِنَّهٗ مُلٰقِيْكُمْ ثُمَّ تُرَدُّوْنَ اِلٰى عَالِمِ الْغَيْبِ وَالشَّهَادَةِ فَيُنَبِّئُكُمْ بِمَا كُنْتُمْ تَعْمَلُوْنَ أَشْهَدُ أَنْ لاَ

Hati Keras dan Membatu Read More »

Toleransi dan Kearifan Lokal Tanah Air

(Syahril Sidiq) KHUTBAH PERTAMA إِنّ الْحَمْدَ ِللهِ نَحْمَدُهُ وَنَسْتَعِيْنُهُ وَنَسْتَغْفِرُهُ وَنَعُوْذُ بِاللهِ مِنْ شُرُوْرِ أَنْفُسِنَا وَسَيّئَاتِ أَعْمَالِنَا مَنْ يَهْدِهِ اللهُ فَلاَ مُضِلّ لَهُ وَمَنْ يُضْلِلْ فَلاَ هَادِيَ لَهُ الحمد لله رب العالمين القائل : قُلْ اِنَّ الْمَوْتَ الَّذِيْ تَفِرُّوْنَ مِنْهُ فَاِنَّهٗ مُلٰقِيْكُمْ ثُمَّ تُرَدُّوْنَ اِلٰى عَالِمِ الْغَيْبِ وَالشَّهَادَةِ فَيُنَبِّئُكُمْ بِمَا كُنْتُمْ تَعْمَلُوْنَ أَشْهَدُ أَنْ لاَ

Toleransi dan Kearifan Lokal Tanah Air Read More »

Zuhud dan Eksploitasi

(Sidik Saiful Anwar)   KHUTBAH PERTAMA إِنّ الْحَمْدَ ِللهِ نَحْمَدُهُ وَنَسْتَعِيْنُهُ وَنَسْتَغْفِرُهُ وَنَعُوْذُ بِاللهِ مِنْ شُرُوْرِ أَنْفُسِنَا وَسَيّئَاتِ أَعْمَالِنَا مَنْ يَهْدِهِ اللهُ فَلاَ مُضِلّ لَهُ وَمَنْ يُضْلِلْ فَلاَ هَادِيَ لَهُ الحمد لله رب العالمين القائل : قُلْ اِنَّ الْمَوْتَ الَّذِيْ تَفِرُّوْنَ مِنْهُ فَاِنَّهٗ مُلٰقِيْكُمْ ثُمَّ تُرَدُّوْنَ اِلٰى عَالِمِ الْغَيْبِ وَالشَّهَادَةِ فَيُنَبِّئُكُمْ بِمَا كُنْتُمْ تَعْمَلُوْنَ أَشْهَدُ

Zuhud dan Eksploitasi Read More »

PERSIAPAN UNTUK HIDUP YANG LEBIH KEKAL

Oleh : Ulinuha Qowiyyun Amin KHUTBAH PERTAMA إِنّ الْحَمْدَ ِللهِ نَحْمَدُهُ وَنَسْتَعِيْنُهُ وَنَسْتَغْفِرُهُ وَنَعُوْذُ بِاللهِ مِنْ شُرُوْرِ أَنْفُسِنَا وَسَيّئَاتِ أَعْمَالِنَا مَنْ يَهْدِهِ اللهُ فَلاَ مُضِلّ لَهُ وَمَنْ يُضْلِلْ فَلاَ هَادِيَ لَهُ الحمد لله رب العالمين القائل : قُلْ اِنَّ الْمَوْتَ الَّذِيْ تَفِرُّوْنَ مِنْهُ فَاِنَّهٗ مُلٰقِيْكُمْ ثُمَّ تُرَدُّوْنَ اِلٰى عَالِمِ الْغَيْبِ وَالشَّهَادَةِ فَيُنَبِّئُكُمْ بِمَا كُنْتُمْ تَعْمَلُوْنَ

PERSIAPAN UNTUK HIDUP YANG LEBIH KEKAL Read More »

PK IMM Shabran Gelar Pelantikan

Pimpinan Komisariat Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (PK IMM) Hajjah Nuriyah Shabran menggelar acara pelantikan pengurus. Bertempat di lantai 3 Gedung Pondok Shabran Barat. Rabu, (17/02/2021). Acara pelantikan pengurus ini digelar secara online dan offline dengan menerapkan protokol kesehatan yang ketat. Dalam acara pelantikan juga dilaksanakan stadium general sebagai awal pembukaan kuliah offline Pondok Shabran setelah sekian

PK IMM Shabran Gelar Pelantikan Read More »

PENERIMAAN MAHASANTRI BARU PROGRAM BEASISWA PENDIDIKAN KADER ULAMA PONDOK MUHAMMADIYAH HAJJAH NURIYAH SHABRAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA TAHUN 2021/2022 (Khusus Putra)

PENDAHULUAN Pondok Muhammadiyah Hajjah Nuriyah Shabran Universitas Muhammadiyah Surakarta (Pondok Shabran UMS) adalah program pengkaderan tingkat nasional yang diselenggarakan oleh Pimpinan Pusat Muhammadiyah bekerja sama dengan Universitas Muhammadiyah Surakarta. Setiap tahun Pondok Shabran UMS memberikan beasiswa kepada 34 mahasantri putra utusan dari Pimpinan Wilayah Muhammadiyah seluruh Indonesia. Tahun ini mahasantri diarahkan pada program studi Pendidikan

PENERIMAAN MAHASANTRI BARU PROGRAM BEASISWA PENDIDIKAN KADER ULAMA PONDOK MUHAMMADIYAH HAJJAH NURIYAH SHABRAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA TAHUN 2021/2022 (Khusus Putra) Read More »

Kajian Shubuh Barokah: Menanggapi Bencana Alam yang Sering Terjadi di Indonesia

Pondok Shabran kembali mengadakan acara Shubuh Barokah yang bertempat di Masjid al-Munajat Shabran Timur. acara tersebut merupakan serankaian acara yang di mulai dari kegiatan shalat tahajud dan subuh berjamaah lau kemudian diakhiri dengan acara puncak yaitu kajian. Kajian kali ini dibawakan oleh Ustadz Furqan Hasbi. Lc., M.Ag. yang mengusung tema “Bagaimana Menanggapi Bencana Alam yang

Kajian Shubuh Barokah: Menanggapi Bencana Alam yang Sering Terjadi di Indonesia Read More »